Webinar
Belajar Metode Agile Scrum bagi Manajer Pengembangan Produk
Oleh: G2 Academy
Pelatihan di G2 Academy
Highlight
Info Penting Kursus di Mitra Pelatihan
- Kursus ini akan sepenuhnya kamu kerjakan di platform Mitra Pelatihan
- Kami akan memberimu Kode Kursus untuk kamu tukarkan di platform Mitra Pelatihan
- Sertifikat dari kursus ini juga hanya akan kamu terima di platform Mitra Pelatihan
Detail Pelatihan
Deskripsi Pelatihan
Tujuan Umum Pelatihan
Peserta mampu mengelola suatu proyek dengan menggunakan metode agile scrum secara sistematis dengan menerapkan metode scrum.Tujuan Khusus Pelatihan
● Peserta mampu membuat Akun trello
● Peserta mampu membuat ide konten dan memahami ketentuan agile scrum
● Peserta mampu mengaktifkan Akun trello
● Peserta mampu mengunggah board trello secara tepat
● Peserta mampu memahami penerapan metode scrum
Aspek Kompetensi: Pengetahuan (Knowledge)
1. Memahami definisi metode Agile
2. Memahami definisi metode Agile Scrum
3. Memahami berbagai macam lingkungan penerapan metodologi scrum
Aspek Kompetensi: Keterampilan (Skill)
1. Mengidentifikasi strategi awal untuk metode agile dan membuat akun trello
2. Mengidentifikasi strategi awal untuk metode agile Scrum Dan mengaktifkan akun trello
3. Menganalisis lingkungan penerapan metodologi scrum dan mengunggah board trello
Aspek Kompetensi: Sikap (Attitude)
1. Teliti dalam menyusun strategi awal untuk metode agile
2. Teliti dalam menyusun strategi awal untuk metode agile Scrum
3. Teliti dalam melakukan analisis lingkungan penerapan metodologi scrum
Kelompok Sasaran
Kursus ini akan cocok bagi:
● Usia Minimum 18 Tahun
● Usia Maksimum 65 Tahun
Durasi Per Sesi
1. Hari ke 1 / 07.00 - 07.20 WIB
Sesi Pembuka, 20 menit
Hari ke 1 / 07.20 -
10.20 WIB
Pengenalan Metode Agile, 180 menit
2. Hari ke 2/07.00 – 10.00 WIB
Pengenalan metode Agile Scrum, 180 menit
3. Hari ke 3 /07.00 –
10.00 WIB
Pengenalan metode Agile Scrum, 180 menit
4. Hari ke 4/07.00 –
10.00 WIB
Melakukan analisis lingkungan
penerapan metodologi scrum, 180 menit
5. Hari ke 5/ 07.00 –
10.00 WIB
Melakukan analisis lingkungan penerapan metodologi scrum, 180 menit
6. UNJUK KETERAMPILAN
7. Hari ke 6/ 10.00 –
10.20 WIB
Sesi Penutup, 20 menit
Total Durasi
940 Menit
Kapasitas Peserta
50 Peserta
Metode Pembelajaran
Daring
Metode Evaluasi
1. Pre Test
2. Post Test
3. Kuis
4. Unjuk Keterampilan
Jenis/Klasifikasi Sertifikat
Sertifikat Penyelesaian
Jadwal Pelatihan
13-02-2023 s.d. 19-02-2023,
20-02-2023 s.d. 26-02-2023,
27-02-2023 s.d. 05-03-2023,
06-03-2023 s.d. 12-03-2023,
13-03-2023 s.d. 19-03-2023,
20-03-2023 s.d. 26-03-2023,
27-03-2023 s.d. 02-04-2023,
03-04-2023 s.d. 09-04-2023,
10-04-2023 s.d. 16-04-2023,
01-05-2023 s.d. 07-05-2023,
08-05-2023 s.d. 14-05-2023,
15-05-2023 s.d. 21-05-2023,
22-05-2023 s.d. 28-05-2023
Profil Pengajar
Dedy pernah mengajar jenjang SMA pada salah satu SMAN di Bantul. Lulus S2 menjadi Dosen di STIPRAM. Beralih profesi menjadi instruktur IT di PT. INIXINDO Yogyakarta, lalu ke PT MTK sebagai project manager, hingga saat ini menjadi Dosen PTS di Yogyakarta sekaligus sebagai praktisi di dunia pendidikan.
Panduan Redeem Voucher
Langkah 2 : https://www.g2academy.co/prakerja Klik tukar voucher dan masukan kode Voucher code dan Redeem code
Langkah 3 : Silahkan cek email (spam email/kotak masuk)
Langkah 4 : Silahkan login (https://www.g2academy.co/login#student) menggunakan user dan pass yang sesuai pada email yang diterima
Langkah 5 : Klik my class (https://www.g2academy.co/user/my-classes)
Langkah 6 : Silahkan klik kelas dan ikuti seluruh tahapan pelatihan
Kontak Lembaga Pelatihan
CS G2 Academy :
Info Lebih Lanjut Atau Bantuan Dapat Menghubungi G2 Academy via :
Whatsapp: +62 857-7547-5917
Email: admin@g2academy.co // prakerja@g2academy.co
Telegram: https://t.me/g2prakerja
Materi Pelatihan
0 Materi
Pilihan Event
Rating & Ulasan
5.0
/5
(2 Rating)
0
0
0
0
0
Rp2.500.000
Benefit yang Didapat:
- Link Webinar
- Tes Evaluasi Pelatihan
- Sertifikasi Penyelesaian