Pembelajaran Mandiri
Mahir Memanfaatkan Linkedin untuk Personal Branding
Highlight
Info Penting Kursus di Pijar Mahir
- Anda bisa mengerjakan kursus ini langsung di platform Pijar Mahir
- Sertifikat bisa Anda akses di Profil pada menu Sertifikat Saya setelah menyelesaikan kursus
Detail Pelatihan
Deskripsi Pelatihan
Pelatihan ini memberikan pengetahuan dalam mengoptimalkan profil linkedin kamu untuk meningkatkan citra diri di dunia profesional. Di pelatihan ini, kamu akan diajarkan bagaimana meningkatkan kualitas konten yang kamu sajikan pada tiap komponen di halaman Linkedin kamu, dan juga akan ditunjukkan contoh profil yang baik dan juga yang buruk dalam Linkedin
Tujuan Umum Pelatihan
Peserta dapat memahami bagaimana mengoptimalkan setiap bagian di Linkedin dan memanfaatkannya untuk kepentingan personal branding
Tujuan Khusus Pelatihan
1. Peserta mengenal bagaimana cara kerja linkedin secara umum dan bagaimana dampaknya dalam personal branding
2. Peserta memahami hal yang dapat dimanfaatkan dalam fitur-fitur linkedin untuk meningkatkan personal branding
3. Peserta dapat memahami cara mengoptimalkan konten pada tiap komponen profil Linkedin
4. Peserta dapat mengetahui bagaimana cara menggunakan fitur-fitur di linkedin untuk mendapatkan koneksi dan pekerjaan yang diinginkan
5. Peserta dapat memahami bentuk yang baik dari tiap komponen dari profil Linkedin
Aspek Kompetensi: Pengetahuan (Knowledge)
1. Peserta mengetahui komponen apa saja yang perlu dioptimalkan dalam Linkedin
2. Peserta mengetahui bagaimana Linkedin bekerja dalam meningkatkan personal branding
3. Peserta mengetahui fitur-fitur yang dapat digunakan pada Linkedin agar mendapatkan koneksi dan juga pekerjaan yang diinginkan
Aspek Kompetensi: Keterampilan (Skill)
1. Peserta memahami cara memanfaatkan fitur-fitur yang tersedia sesuai dengan kebutuhan profesional masing-masing
2. Peserta memahami bagaimana membuat konten yang baik dan profesional di dalam profil Linkedin
Aspek Kompetensi: Sikap (Attitude)
Peserta dapat memiliki sikap hormat dan profesional dalam melakukan pendekatan kepada partner melalui Linkedin
Kelompok Sasaran
Freshgraduate
Job Seekers
Pekerja Swasta
Mahasiswa
Durasi Per Sesi
Bab 1 : Pengenalan Linkedin (10:37 Menit)
Bab 2 : Mengapa Linkedin Dapat Menjadi Media di bidangProfesional (7:24 Menit)
Bab 3 : Mengoptimalkan Konten pada setiap komponen profil Linkedin (16:26 Menit)
Bab 4 : Menggunakan Linkedin untuk Mendapatkan Pekerjaan yang kamu inginkan (5:28 Menit)
Bab 5 : Mengenal Profil yang Baik dan yang Kurang Baik Lebih Merinci (36:45 Menit)
Total Durasi
147 Menit 56 Detik
Kapasitas Peserta
Unlimited
Jadwal Mingguan Konsultasi dengan Tenaga Pelatih
Level Pelatihan
Basic / Tingkat Dasar
Profil Pengajar
Irvandias Sanjaya
Seorang Career Associate Consultant dan juga peraih penghargaan Linkedin Power Profile pada 2018. Telah berkecimpung di dunia karir dan sosial impact dari 2017 dan telah banyak berfokus pada pengembangan karir dan dampak sosial.
Info Lainnya
Materi Pelatihan
Materi
Rating & Ulasan
5.0
/5
(1 Rating)
0
0
0
0
0
Rp250.000