Webinar
Menyusun Presentasi Profesional Perkantoran
Highlight
Info Penting Kursus di Mitra Pelatihan
- Kursus ini akan sepenuhnya Anda kerjakan di platform Mitra Pelatihan
- Kami akan memberimu Kode Kursus untuk Anda tukarkan di platform Mitra Pelatihan
- Sertifikat dari kursus ini juga hanya akan Anda terima di platform Mitra Pelatihan
Detail Pelatihan
Deskripsi Pelatihan
Moda Pelatihan: WebinarOkupasi: Pegawai Kantor Umum
Rujukan Okupasi: (IndoTaSK) 2020
Gambaran & Tujuan Pelatihan:
Pelatihan ini diharapkan dapat meningkatkan kompetensi untuk membuat presentasi menggunakan aplikasi presentasi dan mengaplikasikan langkah-langkah pembuatan presentasi untuk administrasi kantor.
Aspek Kompetensi
Peserta akan dilatih untuk membuat presentasi profesional menggunakan Microsoft PowerPoint, membuat presentasi menggunakan aplikasi Canva dan Google Slides serta mahir membuat dan menjalankan presentasi menggunakan smartphone, mengkombinasikan design template, font, gambar, video yang cocok dengan tema presentasi dan melakukan penyesuaian terhadap presentasi yang dibawakan.
Sesi 1 : Pengenalan Microsoft PowerPoint dan cara membuat presentasi sederhana
Sesi 2 : Membuat presentasi profesional
Sesi 3 : Mengelola file presentasi dan menggunakan alat bantu presentasi
Sesi 4 : Membuat presentasi dengan menggunakan aplikasi presentasi lainnya: Canva, Google Slides serta Presentasi Menggunakan Smartphone
Sesi 5 : Membuat presentasi kreatif serta menganalisis efektivitas presentasi
Tujuan Umum Pelatihan
Peserta pelatihan (A) mampu untuk membuat presentasi menggunakan aplikasi presentasi dan mengaplikasikan langkah-langkah pembuatan presentasi untuk administrasi kantor (B) serta menunjukkan minimal 60 persen (D) penguasaan materi pada saat unjuk keterampilan
Tujuan Khusus Pelatihan
Peserta mampu membuat presentasi sederhana dengan menggunakan dasar aplikasi Microsoft PowerPoint
Peserta mampu menyusun sebuah presentasi profesional serta mengatur waktu transisi, mengecek bahasa dan
tampilan presentasi serta merekam presentasi dan mengolah data presentasi ke dalam bentuk diagram, tabel dan grafik (Insert - Chart)
Peserta mampu mengelola file presentasi dan menggunakan alat bantu presentasi
Peserta mampu membuat presentasi profesional menggunakan aplikasi selain Microsoft PowerPoint, yaitu Canva dan Google Slides serta menampilkan presentasi menggunakan smartphone
Peserta mampu mengubah design template baru, mencari font yang sesuai design template dan menyunting gambar dan video menggunakan aplikasi sederhana serta mengevaluasi efektifitas presentasi
Aspek Kompetensi: Pengetahuan (Kognitif)
Presentasi sederhana dengan aplikasi Microsoft PowerPoint
Presentasi profesional menggunakan aplikasi Microsoft PowerPoint
Pengelolaan file presentasi serta menggunakan alat bantu presentasi
Presentasi dengan menggunakan aplikasi presentasi lainnya: Canva, Google Slides serta Presentasi menggunakan Smartphone
Presentasi kreatif design template, mencari font, menyunting gambar dan video serta menganalisis dan memeriksa efektivitas presentasi
Aspek Kompetensi: Keterampilan (Psikomotor)
Membuat presentasi sederhana menggunakan Microsoft PowerPoint
Membuat presentasi profesional menggunakan Microsoft PowerPoint
Menyusun format dokumen yang sesuai kebutuhan presentasi dan pengguna dan memasangkan dan menggunakan alat bantu presentasi
Membuat presentasi menggunakan aplikasi Canva dan Google Slides serta mahir membuat dan menjalankan presentasi menggunakan smartphone
Mengombinasikan design template, font, gambar, video yang cocok dengan tema presentasi dan melakukan penyesuaian terhadap presentasi yang dibawakan
Aspek Kompetensi: Sikap Kerja (Afektif)
Terampil dalam mempraktekkan fitur-fitur aplikasi Microsoft PowerPoint
Cakap dalam mempraktekkan fitur-fitur di aplikasi Microsoft PowerPoint dalam membuat presentasi profesional dan teliti dalam memformulasikan data ke grafik/diagram
Pandai memodifikasi dokumen presentasi ke dalam berbagai bentuk dokumen dan mengoperasikan presentasi menggunakan alat bantu presentasi
Menjadi kreatif dalam memodifikasi sebuah presentasi menggunakan aplikasi presentasi Canva dan Google Slides serta mampu menampilkan sebuah presentasi lewat smartphone
Kreatif dan terampil dalam mengombinasikan design template, font dan menyunting gambar dan video serta menganalisis efektivitas presentasi
Syarat dan pendidikan lainnya
Syarat Peserta:- Peserta berkewajiban mengikuti seluruh aktivitas pelatihan
- Peserta harus hadir di setiap pertemuan pelatihan
- Tidak ada keahlian khusus yang harus dimiliki peserta
- Memiliki laptop/handphone yang terkoneksi internet yang stabil untuk mengikuti pelatihan
- Memiliki minat di bidang perkantoran
Total Durasi
900 Menit
Kapasitas Peserta
50 Peserta
Metode Pembelajaran
Daring
Metode Evaluasi
1. Pre Test
2. Quiz
3. Post Test
Unjuk Keterampilan
Peserta diminta untuk membuat presentasi yang mencakup perencanaan, konten, tampilan dengan transisi dan animasi, pengolahan file presentasi, serta penyesuaian gambar dan video. Presentasi harus dikumpulkan dalam bentuk file PDF dan PowerPoint Show dalam waktu 3x24 jam setelah instruksi diberikan.
Jenis/Klasifikasi Sertifikat
Sertifikat Penyelesaian
Panduan Redeem Voucher
1. Silakan membuat akun terlebih dahulu di https://www.g2academy.co/register
2. Silakan login (https://www.g2academy.co/login#student) menggunakan user dan pass yang sesuai pada email yang diterima
3. Lakukan proses redeem voucher di halaman https://www.g2academy.co/prakerja/redeem
4. Silakan pilih Lembaga Pelatihan “[Lima Media Group]” dan Digital Platform sesuai marketplace tempat pembelian
5. Masukkan kode voucher dan kode redeem
6. Apabila berhasil, maka akan diarahkan untuk verifikasi wajah
7. Apabila verifikasi wajah berhasil, maka siswa akan diarahkan ke halaman kelas
8. Untuk mengakses kelas, Klik my class (https://www.g2academy.co/user/my-classes)
9. Silahkan klik kelas dan ikuti seluruh tahapan pelatihan
Profil Pengajar
Paulina Yasmine, lulusan S. Kom dalam Sistem Informasi Akuntansi, berpengalaman sebagai Sales Administration Officer dan Guru, ahli PowerPoint, laporan penjualan, dan rencana pembelajaran.Kontak Lembaga Pelatihan
082170303456
Info Lainnya
Materi Pelatihan
Materi
Rating & Ulasan
5.0
/5
(2 Rating)
0
0
0
0
0
Rp1.500.000