Pembelajaran Mandiri
Pengantar untuk Pelayanan Makanan (Food and Beverage)
Highlight
Info Penting Kursus di Pijar Mahir
- Anda bisa mengerjakan kursus ini langsung di platform Pijar Mahir
- Sertifikat bisa Anda akses di Profil pada menu Sertifikat Saya setelah menyelesaikan kursus
Detail Pelatihan
Deskripsi Pelatihan
Memahami perkembangan terbaru, tentang jenis – jenis service dan pelayanan standarinternasional
Memahami konsep dan mampu mengaplikasikan lay out dan settingtable
Melakukan analisa dengan menggunakan konsep dan metode-metode untuk memecahkan persoalan-persoalan yang berkaitan pelayanan dansolusi
Tujuan dan Manfaat Pelatihan
Mampu memahami tentang pelayananhotel Mampu memahami tata cara menghidangkan makanan ketamu Mampu memahami standar prosedur pelayananhotel Mampu melakukan dan mengaplikasikan tata cara melayani tamu yang benar sesuai standartinternasional
Kursus akan dilaksanakan di platform Pijar Mahir dalam bentuk pembelajaran online dan akan disediakan sertifikat di akhir kursus. Kursus ini terdiri dari 2 bab dan akan menjelaskan tentang Pengantar untuk Pelayanan Makanan (Food & Beverage).
Durasi kursus diperkirakan dapat diselesaikan selama 4 jam.
Kursus dilaksanakan secara online.
Pengajar :
Yusuf Bashori
Yoseph
Agung Priyo Widodo
Info Lainnya
Materi Pelatihan
Materi
Rating & Ulasan
4.6
/5
(193 Rating)
0
0
0
0
0
Rp1.000.000