Download di playstore

Beli di aplikasi dan dapatkan promo menarik

Perancangan Kebijakan SDM pada Perusahaan

Webinar

logo-prakerja

Perancangan Kebijakan SDM pada Perusahaan

Oleh: Kelas.com .

logo-prakerja

Pelatihan di Kelas.com .

0

4.7(14)
24 Peserta
Usia 18 - 64 Tahun
MinimalSMA/SMAK sederajat

Highlight

Info Penting Kursus di Mitra Pelatihan

  • Kursus ini akan sepenuhnya Anda kerjakan di platform Mitra Pelatihan
  • Kami akan memberimu Kode Kursus untuk Anda tukarkan di platform Mitra Pelatihan
  • Sertifikat dari kursus ini juga hanya akan Anda terima di platform Mitra Pelatihan

Detail Pelatihan

Deskripsi Pelatihan

Pelatihan ini menggunakan moda Webinar

Okupasi Pelatihan: Manajer Sumber Daya Manusia

Rujukan Okupasi: COL 2018 Gambaran Pelatihan

Program ini memberikan pengetahuan dasar terkait pekerjaan sebagai Manajer SDM, antara lain adalah tugas dan peran manajer SDM, membuat kebijakan rekrutmen, kinerja, kesehatan dan keselamatan kerja, mengelola anggaran SDM, dan membuat kontrak kerja sesuai dengan undang-undang ketenagakerjaan yang berlaku.

Kompetensi yang Dilatih

Melalui pelatihan ini, peserta akan diberikan bekal terkait konsep dasar, tugas dan peran manajer SDM. Hal ini penting agar peserta mendapatkan gambaran umum terkait pekerjaan sebagai seorang manajer SDM serta seperti pengetahuan dalam membuat kebijakan rekrutmen, seleksi, promosi, pemindahan, pemberhentian karyawan, serta kebijakan kesehatan dan keselamatan kerja di lingkungan perusahaan.

Tujuan Pembelajaran

Peserta mampu membuat kebijakan manajemen sumber daya manusia pada perusahaan, menyusun Key Performance Indicator, dan menyusun kontrak yang mengacu pada peraturan perundang-undangan.


Tujuan Umum Pelatihan
Membuat kebijakan manajemen sumber daya manusia pada perusahaan, menyusun Key Performance Indicator, dan menyusun kontrak yang mengacu pada peraturan perundang-undangan dengan menunjukkan penguasaan materi minimal 80% saat sesi unjuk keterampilan.


Tujuan Khusus Pelatihan
Setelah mengikuti pelatihan, peserta mampu:
1. Mengimplementasikan tugas dan peran manajemen sumber daya manusia.
2. Merancang kebijakan rekrutmen, seleksi, promosi, pemindahan, dan pemberhentian karyawan.
3. Merancang kebijakan kinerja dan kompensasi.
4. Merancang kebijakan kesehatan dan keselamatan kerja.
5. Merancang kebijakan pengelolaan anggaran SDM.
6. Merancang kontrak kerja karyawan mengacu pada undang - undang tenaga kerja yang berlaku.


Aspek Kompetensi: Pengetahuan (Knowledge)
Tugas dan peran manajemen sumber daya manusia
Kebijakan rekrutmen, seleksi, promosi, pemindahan, dan pemberhentian karyawan.
Kebijakan kinerja dan kompensasi.
Kebijakan kesehatan dan keselamatan kerja
Kebijakan pengelolaan anggaran SDM



Aspek Kompetensi: Keterampilan (Skill)
Mengimplementasikan tugas dan peran manajemen sumber daya manusia
Melakukan perancangan kebijakan rekrutmen, seleksi, promosi, pemindahan, dan pemberhentian karyawan.
Menyusun kebijakan Kinerja dan Kompensasi.
Menyusun kebijakan kesehatan dan keselamatan kerja yang sesuai dengan kondisi kantor.
Mengendalikan efisiensi pengelolaan anggaran SDM



Aspek Kompetensi: Sikap (Attitude)
Proaktif, tanggap dan mampu menjalankan  tugas dan peran manajemen sumber daya manusia
Tanggap, cermat dan dapat melakukan perancangan kebijakan rekrutmen, seleksi, promosi, pemindahan, dan pemberhentian karyawan
Teliti, cermat dan kolaboratif dalam membuat kebijakan kinerja dan kompensasi
Teliti, cermat, dan kolaboratif dalam membuat kebijakan kesehatan dan keselamatan kerja yang tepat
Teliti, kolaboratif dan komunikatif dalam melaksanakan pengelolaan anggaran SDM yang tepat.


Kelompok Sasaran
Minimal usia 18 tahun dan maksimal 64 tahun 
Min pendidikan SMA/SMK sederajat


Syarat dan pendidikan lainnya
1. Peserta memiliki usia minimal 18 tahun ke atas
2. Syarat pendidikan minimal peserta mengikuti webinar adalah minimal SMA/SMK sederajat
3. Peserta yang sedang mengemban profesi sebagai Manajer SDM / yang sudah mengemban profesi sebagai Manajer SDM serta ingin mengupgrade skill dan kemampuannya
4. Peserta yang tertarik dalam dunia SDM
5. Memiliki gawai / perangkat elektronik untuk mengikuti webinar, mengerjakan Tugas/Praktik Mandiri, dan Unjuk Keterampilan


Durasi Per Sesi
Introduksi Manajemen Sumber Daya Manusia : 180 menit
Kebijakan Rekrutmen, Pengembangan, Promosi, Pemindahan, dan Pemberhentian Karyawan : 180 menit
Kebijakan Kinerja dan Kompensasi : 180 menit
Kebijakan Kesehatan dan Keselamatan Kerja : 180 menit
Kebijakan Pengelolaan Anggaran SDM dan Perancangan Kontrak Kerja : 180 menit



Total Durasi
900 Menit


Kapasitas Peserta
50 Peserta


Metode Pembelajaran
Daring


Metode Evaluasi
1. Pre Test
2. Quiz
3. Post Test
4. Unjuk Keterampilan


Unjuk Keterampilan
Pada sesi unjuk keterampilan, peserta diminta untuk membuat rancangan strategi Manajemen SDM dengan memperhatikan proses rekrutmen, seleksi, promosi, pemindahan dan pemberhentian karyawan. Selanjutnya, peserta juga diminta membuat kebijakan kinerja dan kompensasi berdasarkan KPI dan kontrak kerja karyawan mengacu pada undang - undang tenaga kerja yang berlaku.


Jenis/Klasifikasi Sertifikat
Sertifikat Penyelesaian


Profil Pengajar
Muh Arief Indrawan

Ir. Muh Arief Indrawan merupakan lulusan dari Manajemen Teknologi dan Industri dari IPB pada tahun 1990. Ia berpengalaman lebih dari 20 tahun berpengalaman bekerja di perusahaan multinasional sebagai Manager HRD yang profesional dengan keahlian dan latar belakang yang komprehensif di berbagai bidang HR. Ia juga pernah berpengalaman menjadi trainer di pengembangan soft skill Sumber Daya Manusia.


Langkah Redeem Voucher
1. Buka link http://www.kelas.com/
2. Lakukan login atau daftar akun (apabila kamu belum memiliki akun kelas.com)
3. Masuk ke katalog prakerja
4. Pilih kelas yang ingin kamu redeem
5. Pilih tombol redeem kelas
6. Kamu akan diarahkan ke halaman Form Aktivasi Kelas Kartu Prakerja
7. Masukan Kode Voucher yang dikirimkan mitra KELAS.COM melalui halaman transaksi, email atau pun sms
8. Masukan Kode Redeem yang didapatkan dari dashboard Prakerja
9. Klik tombol "Tukarkan" (pastikan kamu redeem sesuai jam redeem yang sudah ditentukan Prakerja)
*Note : untuk 1 kode voucher hanya dapat ditukarkan 1x


Kontak Lembaga Pelatihan
Whatsapp : 085881486280
Email : support@kelas.com



Info Lainnya

Materi Pelatihan

Pilihan Event

Kursus ini belum memiliki Event

Rating & Ulasan

0

4.7

/5

(14 Rating)

profile picture



0

0




Laporkan
profile picture



0

0




Laporkan
profile picture



0

0




Laporkan
profile picture



0

0




Laporkan
profile picture



0

0




Laporkan
course thumbnail

Rp1.500.000