Webinar
Strategi Daur Ulang Sampah Tidak Berbahaya
Highlight
Info Penting Kursus di Mitra Pelatihan
- Kursus ini akan sepenuhnya Anda kerjakan di platform Mitra Pelatihan
- Kami akan memberimu Kode Kursus untuk Anda tukarkan di platform Mitra Pelatihan
- Sertifikat dari kursus ini juga hanya akan Anda terima di platform Mitra Pelatihan
Detail Pelatihan
Deskripsi Pelatihan
Pelatihan ini menggunakan moda Daring
Okupasi: Spesialis Lingkungan
Rujukan Okupasi: Okupasi Nasional Green Jobs
Gambaran Pelatihan
Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman mendalam kepada Spesialis Lingkungan mengenai prosedur kerja yang efektif untuk daur ulang, strategi memastikan target produksi, metode penilaian nilai bahan baku, serta perancangan produk dan rencana produksi yang efektif. Peserta akan diajarkan bagaimana membuat prosedur kerja, strategi produksi, dan evaluasi bahan baku daur ulang secara efektif.
Kompetensi yang Dilatih
Melalui pelatihan ini, peserta akan diberikan bekal terkait pembuatan prosedur kerja, memastikan target produksi tercapai, penilaian nilai bahan baku, penentuan produk yang akan dibuat berdasarkan kondisi bahan baku, dan pembuatan rencana produksi.
Urutan Pembelajaran:
Sesi 1 - Pengenalan Prosedur Kerja untuk Daur Ulang Sampah: 180 menit
Sesi 2 - Memastikan Target Produksi Tercapai dalam Daur Ulang Sampah: 180 menit
Sesi 3 - Menilai Nilai Bahan Baku untuk Daur Ulang Sampah: 180 menit
Sesi 4 - Menentukan Produk Berdasarkan Kondisi Bahan Baku: 180 menit
Sesi 5 - Membuat Rencana Produksi untuk Daur Ulang Sampah: 180 menit
Tujuan Umum
Peserta pelatihan mampu merancang strategi daur ulang sampah tidak berbahaya dengan menunjukkan minimal 60% penguasaan materi pada saat unjuk keterampilan.
Tujuan Khusus Pelatihan
Di akhir pelatihan, peserta mampu:
1. Membuat prosedur kerja yang efektif untuk daur ulang
2. Mengkonstruksi strategi untuk memastikan target produksi
3. Menyusun metode penilaian nilai bahan baku
4. Merancang produk yang akan dibuat berdasarkan kondisi bahan baku daur ulang
5. Membuat rencana produksi yang efektif untuk daur ulang
Aspek Kompetensi: Pengetahuan (Kognitif)
Prosedur kerja daur ulang sampah.
Strategi pencapaian target produksi.
Metode penilaian nilai bahan baku.
Desain produk daur ulang.
Rencana produksi daur ulang sampah.
Aspek Kompetensi Keterampilan (Psikomotor)
Membuat prosedur kerja daur ulang sampah.
Merancang strategi pencapaian target produksi.
Menyusun metode penilaian bahan baku.
Merancang produk daur ulang sampah.
Membuat rencana produksi daur ulang.
Aspek Kompetensi: Sikap Kerja (Afektif)
Teliti dalam menyusun prosedur kerja.
Komunikatif dalam merencanakan strategi produksi.
Inisiatif dalam menilai bahan baku.
Kreatif dalam merancang produk daur ulang.
Cermat dalam membuat rencana produksi.
Kelompok Sasaran
Minimal usia 22 tahun dan maksimal 64 tahun
Min pendidikan S1
Syarat dan Ketentuan lainnya
Memiliki usia minimal 22 tahun dan maksimal 64 tahun
Memiliki laptop atau gadget pribadi
Memiliki jaringan internet yang stabil
Minimal pendidikan terakhir pada S1 sederajat
Memiliki ketertarikan dalam bidang pengurangan sampah
Karyawan pemula yang ingin meningkatkan skillnya dalam mengurangi sampah rumah tangga
Memiliki kelengkapan alat praktik berupa:
Laptop/komputer yang bisa mengakses internet dengan RAM minimal 4GB
Microsoft Office/Google Workspace untuk mengerjakan tugas praktik mandiri dan unjuk keterampilan
Memiliki browser yang dapat mengakses. Google Jamboard dan Google Form
Total Durasi
900 Menit
Kapasitas Peserta
50 Peserta
Metode Pembelajaran
Daring
Metode Evaluasi
1. Pre Test
2. Quiz
3. Tugas Praktik Mandiri
4. Post Test
5. Unjuk Keterampilan
Unjuk Keterampilan
Peserta diminta untuk menyelesaikan tugas sebagai koordinator program daur ulang bahan tidak berbahaya. Berdasarkan studi kasus yang diberikan, peserta akan membuat prosedur kerja yang efektif untuk daur ulang sampah tidak berbahay
Jenis/Klasifikasi Sertifikat
Sertifikat Penyelesaian
Profil Pengajar
Miftah Fadilah adalah profesional HSE berpengalaman dengan lebih dari 5 tahun pengalaman yang beragam di bidang konstruksi, minyak dan gas, serta logistik proyek. Dengan keahlian sebagai Spesialis Operasi HSE, Supervisor, dan Petugas, Miftah telah menunjukkan pemahaman yang kuat tentang protokol keselamatan dan manajemen risiko.
Tata Cara Redem Kode Voucher
1. Kunjungi link https://lkpykcmi.eduqat.com/id/redeem-prakerja sebelum melanjutkan, silakan login terlebih dahulu menggunakan email & password yang telah diberikan
2. Klik tombol “Tukar Voucher Prakerja”
3. Input kode redeem
4. Input kode voucher yang telah diberikan.
5. Klik gunakan voucher untuk lanjut ke tahap verifikasi.
6. Setelah kode redeem diinput, peserta akan langsung diarahkan ke halaman login di website Prakerja untuk melakukan verifikasi wajah.
7. Peserta akan langsung diarahkan ke halaman pelatihan setelah verifikasi wajah berhasil
Kontak Lembaga Pelatihan
Layanan Call Center Mitra:
Website : https://yayasan-kcmi.com/lembaga-kursus-dan-pelatihan/
Email : kcmindonesiaofficial@gmail.com
Cs : 082148763450"
Info Lainnya
Materi Pelatihan
Materi
Rating & Ulasan
5.0
/5
(2 Rating)
0
0
0
0
0
Rp1.500.000